- Kakanwil Kemenag Jabar Pastikan Air di Embarkasi Haji Indramayu Cukup
- Bupati Lepas 374 Jamaah Calon Haji
- Hadiri Wisuda UIN IB, Hendri Septa Sampaikan Orasi Ilmiah
- Nilai KLA Naik, Purbalingga Berpeluang Jadi Tingkat Madya
- Gebrak di Desa Kembangan, Bangun Irigasi
- Hadirkan Analis Data Bidang PAPKIS, Kemenag Gelar Pembinaan EMIS
- Ny. Genny Hendri Septa Berharap TP-PKK Bungo Pasang Jadi Yang Terbaik di Sumbar
- Mengejutkan, Ini Temuan Baru BPK Pada Laporan OJK dan LPS
- Pemkab Magetan Timba Ilmu Inkubator Bisnis ke Purbalingga
- Ombudsman RI Kunjungi MPP Purbalingga
Hadirkan Analis Data Bidang PAPKIS, Kemenag Gelar Pembinaan EMIS

WARTA ANDALAS, SAWAHLUNTO - Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Sawahlunto, H. Dedi Wandra menghimbau pada Kepala TPQ dan MDTA serta operator, agar selalu gigih menginput data-data pada lembaganya.
Hal itu dikatakan Dedi Wandra, saat membuka acara pembinaan Education Management Information System (EMIS) di Gedung MDTA Masjid Nurul Falah Kampung Surian, Kamis (25/5).
Menurutnya, hal itu harus dilakukan agar terdaftar pada aplikasi EMIS, sehingga benar-benar terdaftar pada Kementerian Agama RI dan Kanwil kemenag Propinsi Sumatera Barat.
Baca Lainnya :
- Ny. Genny Hendri Septa Berharap TP-PKK Bungo Pasang Jadi Yang Terbaik di Sumbar
- Mengejutkan, Ini Temuan Baru BPK Pada Laporan OJK dan LPS
- Pemkab Magetan Timba Ilmu Inkubator Bisnis ke Purbalingga
- Ombudsman RI Kunjungi MPP Purbalingga
- Upacara Harkitnas di Dharmasraya Berlangsung Khidmat
"Untuk itu, kepada aeluruh peserta saya menghimbau agar mengikuti seluruh rangkaian kegiatan sampai selesai," pintanya.
Kepala seksi Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Azwir menjelaskan, kegiatan sehari tersebut diikuti 30 orang peserta, utusan TPQ dan MDTA se- Kota Sawahlunto.
Sementara itu, Narasumber Hj. Fatmawati, Analis Data pada bidang PAPKIS Kanwil Kemenag Sumbar dalam materinya menuturkan, saat ini seluruh data yg ada pada lembaga/LPQ serba aplikasi diantaranya EMIS, Simba, Sintren, Sikap dan Sipdar. (rf)
